Contoh Desain Lemari Pembatas Ruangan

Lemari Pembatas – Sebagai perlengkapan furniture lemari pembatas ruangan bisa menjadi pilihan untuk menyiasati agar rumah terasa lebih luas. Tidak perlu membuatnya dalam bentuk sempurna sebuah lemari buku sederhana dengan desain minimalis sangat cukup bahkan bisa menjadi multifungsi.

Keadaan ruangan tidak harus besar karena pada dasarnya lemari pembatas ini terkonekting dengan bagian lain ruangan rumah sehingga terkesan ada beberapa ruanga berbeda.

Bentul lemari idealnya terbentuk dalam dua sisi tetapi bila anda ingin membuatnya dalam satu sisi juga tidak menjadi soal yang paling penting kedua tampilannya harus rapih misalnya di tambahkan dengan sofa dan bagian backpanel tetap menggunakan lapisan bermotif atau bisa juga menggunakan cermin sehingga sisi yang lain tampak lebih luas.

Bentuk desain lemari pembatas dengan tampilan tanpa sekat lebih terlihat simple tidak ada panel yang menghalangi pandangan pada sisi lain. Ini juga bisa menjadi pilihan hanya saja anda harus pandai menempatkan benda-benda pada bagian rak lemari agar tidak nampak berantakan.

Membuat furniture lemari pembatas dalam dua sisi juga bisa menghemat biaya karena penggunaan bahan tidak terlalu banyak dan model sederhana tetap tampil keren.

Butuh bantuan untuk membuat lemari pembatas ruangan silahkan hubungi kami, dan kami akan senang hati melayani anda.

Salam hangat

nofa
nofa